Kemampuan Kognitif dan Beban Psikologi dalam Bekerja
Badan Kejuruan Teknik Industri Persatuan Insinyur Indonesia (BKTI - PII)

Kemampuan Kognitif dan Beban Psikologi dalam Bekerja

Perancangan Sistem Kerja dan K3 Series #7
19 Peserta Enroll
12 Peserta Lulus
Average: 5
Rating Count: 3
You Rated: Not rated
( 5,0 )
Biaya untuk Umum
Rp100.000
Biaya untuk Mahasiswa/Freshgraduate
Rp50.000
Total Modul
2
Pemateri
Dr. Lovely Lady, ST. MT.

Kognitif merupakan suatu aktifitas mental, didefinisikan oleh Eysenk (2005) it is concerned with the internal process involved in making sense of the environemnt, and deciding what action might be appropriate. Proses yang dimaksudkan dalam definisi tersebut meliputi: attention, perception, learning, memory, language, problem solving, reasoning, dan thinking. Pemrosesan informasi oleh manusia melalui tahapan adanya stimulus, pemrosesan stimulus oleh otak, dan respon.

Proses aktifitas mental meliputi : Acquisition – perception, Storage – memory, Retrieval – imagery, Use of knowledge – reasoning, problem solving, decision making. Persepsi merupakan proses menggunakan pengetahuan yang kita miliki untuk mengumpulkan dan menginterpretasikan stimuli. Aspek persepsi meliputi pattern recognition dan attention. Dengan pattern recognition pengalaman seseorang terhadap suatu pola membuat seseorang tersebut bisa menilai suatu kondisi dengan pola yang mirip. Proses human attention merupakan suatu mekanisme penyaringan stimulus yang akan diperhatikan, dirasakan, dan diproses lebih jauh. Manusia memiliki sumber daya jamak, jika beberapa stimulus diterima oleh seseorang maka stimulus yang ditangkap oleh manusia menggunakan indra yang berbeda tidak akan mengganggu kegiatan utama seseorang (primary task) misalnya mengemudi sambil mendengarkan musik.

Faktor yang mempengaruhi efektifitas penerimaan informasi : 1. Salience, seberapa kuat stimulus menarik perhatian seseorang. Iklan yang besar di pinggir jalan menarik perhatian. 2. Expectancy, harapan munculnya sesuatu. Misal pada layar ATC mata operator menunggu pesawat mendarat/terbang. 3. Value, nilai informasi yang diberikan, 4. Effort, semakin besar usaha, semakin kecil peluang stimulus diperhatikan. Misal posisi monitor didalam ruang pandang operator.

Informasi yang diterima seseorang akan disimpan sebagai memori. Informasi Working Memory hanya bertahan 2 detik, merupakan informasi yang belum diproses. Informasi di Short Time Memory (STM) bertahan 30 detik. Informasi ini merupakan informasi yang sudah diulang, dibandingkan, dan mudah mengalami distorsi. Informasi akan masuk ke Long Term Memory (LTM) jika sangat bermakna. Informasi didalam LTM tersimpan secara terstruktur, sehingga memiliki keterkaitan antara satu informasi dengan informasi lainnya. Konsep penting dalam pengorganisasian LTM adalah model mental yaitu pemahaman seseorang terhadap suatu objek. Pakar akan mereorganisasi material yang akan diingat kembali membentuk meaningfull chunk.

Profil Instruktur

Dr. Lovely Lady, ST. MT.

Kepala Lab. Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi - UNTIRTA


Deskripsi Pemateri:

Pendidikan
1994 Sarjana (S1) Institut Teknologi Bandung Teknik Industri
2000 Magister (S2) Institut Teknologi Bandung Transportasi
2013 Doktor (S3) Institut Pertanian Bogor Keteknikan pertanian

Pengalaman kerja
1994 - 2000 Peneliti pada Lembaga Penelitian ITB Penelitian bidang transportasi bekerjasama dengan Badan Litbang Departemen Perhubungan.

2004 - Sekarang Dosen pada jurusan Teknik Industri – UNTIRTA Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi

Kegiatan Profesional

2014 Narasumber kegiatan Seminar Nasional Penanggulangan Bencana Kegagalan Teknologi pada Industri di Provinsi Banten BPBD Banten, Pemerintah Propinsi Banten.

2016 Keynote speaker ‘Seminar Regional Ergonomi’ Perhimpunan Mahasiswa Teknik Industri Untirta

2017 Narasumber kegiatan Deperindag Tangerang Selatan : ‘Bimbingan Teknis Gugus Penjaminan Mutu (GPM) untuk Industri Kecil Menengah di kota Tengerang Selatan’. Deperindag Tangerang Selatan

2018 Narasumber Workshop Kewirausahaan oleh Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kota Cilegon tema : ‘Peningkatan Ekonomi Organisasi Wanita’ Gabungan Organisasi Wanita kota Cilegon

Sertifikasi Profesional
2021 Sertifikat profesional sebagai ’HACCP Representative’ TUV Rheinland Indonesia 69666/21/1015

2022 Sertifikat Kompetensi sebagai ‘Pelaksana Ekspor’ BNSP 46000.3324.4.0000821.2022

Pelatihan Profesional

2015 Pelatihan PEKERTI LP3M UNTIRTA Juli 2015

2016 Pelatihan Applied Aproach (AA) LP3M UNTIRTA 22 – 24 Agustus 2016

2016 Pelatihan Training of Trainer Balai Material dan Peralatan Konstruksi 5 – 10 September 2016

2016 Bimtek ‘Perencanaan dan penyusunan dokumen standar proses pembelajaran’ Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Penjaminan Mutu (LP3M)Untirta 16-17 Sept 2016

2016 Bimtek ‘Perencanaan dan Penyusunan dokumen standar dosen dan tenaga kependidikan’ Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Penjaminan Mutu (LP3M)Untirta 27-28 Sept 2016

2016 Bimtek ‘Perencanaan dan Penyusunan dokumen standar penilaian pembelajaran’ Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Penjaminan Mutu (LP3M)Untirta 28-29 Sept 2016

2017 Workshop Kurikulum Fakultas Teknik 25-26 Sept 2017

2021 Online Export Clinic: Prosedur ekspor dan akses pembiayaan FTA center Jakarta dan FEB UI April 2021 2021 Online Export Clinic: Pemasaran Ekspor FTA center Jakarta dan FEB UI Maret 2021

2021 Online Export Clinic: Implementasi Hasil Perjanjian Perdagangan Internasional FTA center Jakarta dan FEB UI Sept 2021

2021 Pelatihan Akses dan Survey Pasar Melalui Internet Balai Besar Pendidikan dan Pelatihan Ekspor Indonesia (PPEI) 27-28 Sept 2021

2021 Pelatihan Bagaimana memulai Ekspor Balai Besar Pendidikan dan Pelatihan Ekspor Indonesia (PPEI) 7- 9 Sept 2021 2022 Pelatihan Berbasis Kompetensi dan Sertifikasi Pelaksana Ekspor Kemenkop UKM 22-26 Agust 2022

Karya Ilmiah

A. BUKU/PRODUK BAHAN AJAR

2015 ERGONOMI: Lingkungan Fisik dan Performansi Kerja, Untirta Press ISBN: 978-602-1013-21-2

2017 Perancangan Teknik Industri Laboratorium RSKE Untirta - Modul Praktikum (non cetak)

2020 Perencanaan dan Pengembangan Produk Laboratorium RSKE Untirta - Modul Praktikum (non cetak)

2022 Management Plant, Closed Loop Dairy Industry. Untirta Press

2023 Ergonomi dalam Transportasi Percetakan Deepublish ISBN: 978-623- 02-6333-0

B.JURNAL dan SCOPUS Conference

2016 Pengaruh Usia dan Lama Masa Kerja terhadap Beban Kerja Fisiologi dan Psikologi Operator. Jurnal Industrial Services, Vol 2. No 1. Oktober 2016. ISSN 2461-0623. http://jurnal.untirta.ac.id/index.php/jiss/issue/archi ve

2017 OPTIMAL PHYSICAL ENVIRONMENT TO MAINTAIN CONCENTRATION ON OFFICE WORK IN TROPICAL CLIMATE IN INDONESIA. International Conference ‘ Quality in Research (QIR) Juli 2017. ISSN : 411-1484 http://qir.eng.ui.ac.id/qir-proceedings/

2017 Analisis Tingkat Stres Kerja dan Faktor-faktor Penyebab Stres Kerja pada Pegawai BPBD Kota Cilegon. Jurnal Industrial Services, Vol 3. No 1b. Oktober 2017. ISSN 2461-0631. http://jurnal.untirta.ac.id/index.php/jiss/issue/archi ve

2018 Analyzing Circadian Rhythms for Breaktime Schedulling on Night Shift Work The 5th International Conference on Industrial Engineering and Applications (ICIEA), April 2018. Singapore. ISBN : 978-1-7281-0850-6. Terindex : IEEE dan SCOPUS https://ieeexplore.ieee.org/xpl/tocresult.jsp?isnumb er=8387054

2019 Factors supporting the implementation of mass transport system in Indonesia The 6th Annual Conference of Industrial and System Engineering 2019 (6th ACISE 2019), Semarang, 23 – 24 April 2019. IOP Conference Series : Materials Science and Engineering, Vol 598 tahun 2019. Terindex : SCOPUS https://iopscience.iop.org/article/10.1088/1757- 899X/598/1/012013 doi:10.1088/issn.1757-899X Online ISSN: 1757-899X Print ISSN: 1757-8981

2019 Effect of Using Electronic Map While Driving on Human Error Probability, Proceedings of the International Conference on Industrial Engineering and Operations Management Bangkok, Thailand, March 5-7, 2019 http://www.ieomsociety.org/ieom2019/papers/370. pdf ISBN: 978-1-5323-5948-4 ISSN: 2169-8767

2020 Efek Usia, Pengalaman Berkendara, dan Tingkat Kecelakaan terhadap Driver Behavior Pengendara Sepeda Motor Jurnal Teknologi UMJ Vol 12, no 1 (2020) Terakreditasi Nasional level 3 ISSN : 2085-1669 eISSN: 2460-0288 https://jurnal.umj.ac.id/index.php/jurtek/article/vie w/4485 2020 Identify factors that caused false and violation by motorcycle rider IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, Volume 909, terindeks Scopus Q4. International Conference on Advanced Mechanical and Industrial engineering (ICAMIE) 8-9 July 2020, Banten, Indonesia https://iopscience.iop.org/article/10.1088/1757- 899X/909/1/012067 Online ISSN : 1757-899X

2021 Human Error dalam Berkendara Berdasarkan Kebiasaan Pelanggaran oleh Pengemudi Jurnal Manajemen Transportasi & Logistik Trisakti, Vol 8, no.1, Maret 2021 DOI: http://dx.doi.org/10.25292/j.mtl.v8i1.510 Print ISSN : 2355-472X Online ISSN : 2442-3149 https://journal.itltrisakti.ac.id/index.php/jmtranslog

2021 Assessment Comfortability of Climbing Stairs and the Height of Building Stair IOP Conference Series : Materials Science and Engineering, Vol tahun 2021. The 8th Annual Conference of Industrial and System Engineering 2019 (8th ACISE 2021). September 2021. http://ieomsociety.org/proceedings/2021indonesi a/533.pdf

2022 The Effects of Using Electronic Maps While Driving on The Driver Performance International Journal of Technology (IJTECH), terindex Scopus Q2. Accepted Juli 2022.

2022 Drowsiness on Industrial Logistics Driver In the Morning and Afternoon Trip Proceedings of the International Conference on Industrial Engineering and Operations Management, Johor Bahru, Malaysia, September 13-15, 2022. ISSN: 2169-8767 (U.S. Library of Congress); ISBN: 978-1-7923-9162-0 September 2022, Vol. 12 No. 6 http://ieomsociety.org/proceedings/2022malaysia/7 12.pdf

2022 Integrated eco-design and ergonomic innovation into product design and development, Proceedings of the International Conference on Industrial Engineering and Operations Management, Johor Bahru, Malaysia, September 13-15, 2022. ISSN: 2169-8767 (U.S. Library of Congress); ISBN: 978-1-7923-9162-0 September 2022, Vol. 12 No. 6 http://ieomsociety.org/proceedings/2022malaysia/7 40.pdf

C.Penyunting/Editor/Reviewer/Resensi

2021/2022 Reviewer pada jurnal Industrial Services Untirta Press

2021 Reviewer on 2st International Conference on Broad Exposure to Science and Technology(BEST)

2021 2 nd BEST – FT Untirta 2020 Reviewer on 1st International Conference on Advance Mechanical and Industrial Engineering (ICAMIE) 2020 1st ICAMIE – FT Untirta

2019 Reviewer on 10th Annual International Conference on Industrial Engineering and Operation Management (IEOM) 10-12 Maret 2020 in Dubai. 10th IEOM – Dubai - United Arab Emirates (UAE)

2017 Reviewer Prosiding Seminar Nasional Industrial Services (SNIS) 2017 Jurusan Teknik Industri UNTIRTA Fakultas Teknik UNTIRTA

KONFERENSI/SEMINAR/LOKAKARYA/SIMPOSIUM

2015 Seminar Hasil Penelitian Desentralisasi 2015, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan – DIKTI DIKTI Presenter

2015 Seminar Nasional Industrial Services Teknik Industri UNTIRTA Moderator

2016 Seminar Nasional INDUSTRIAL ENGINEERING CONFERENCE (IDEC)

2016 Universitas Sebelas Maret – Solo Presenter

2016 International Conference ‘ South East Asia Network of Ergonomics Society (SEANES) Perhimpunan Ergonomi Indonesia (PEI) Presenter

2017 International Conference ‘Quality in Research (QIR)’ Fakultas Teknik-UI Presenter

2018 The 5th International Conference on Industrial Engineering and Applications (ICIEA), April 2018. Singapore National University of Singapore (NUS) Presenter

2018 Prosiding Kongres dan Seminar Nasional Perhimpunan Ergonomi Indonesia (PEI) 2018. Universitas Sumatra Utara (USU) Presenter

2019 The 6th Annual Conference of Industrial and System Engineering 2019 (6th ACISE 2019), 23 – 24 April 2019 Universitas Diponegoro (UNDIP) Presenter

2019 4 th International Conference on Ergonomics & 2nd International Conference on Industrial Engineering (ICE & ICIE 2019). Kuala Trengganu, Malaysia University of Malaya dan University Putra Malaysia (UPM) Presenter

2020 1st International Conference on Advance Mechanical and Industrial Engineering (ICAMIE) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (UNTIRTA) Presenter

2021 International Conference on Industrial System Engineering (ACISE) Universitas Diponegoro (Undip) Presenter

2022 Seminar Nasional Keselamatan dan Kesehatan Kerja setelah pandemic dengan tetap menjaga produktifitas Perhimpunan Ergonomi Indonesia Moderator

 

 

 

 

Modul Kursus

Kemampuan Kognitif dan Beban Psikologi dalam Bekerja Part1

Kemampuan Kognitif dan Beban Psikologi dalam Bekerja Part1

Kemampuan Kognitif dan Beban Psikologi dalam Bekerja Part2

Kemampuan Kognitif dan Beban Psikologi dalam Bekerja Part2

Kursus Lainnya

Pengaturan Waktu Kerja pada Kerja Shift dan Monoton untuk Mengurangi Kecelakaan Kerja

Pengaturan Waktu Kerja pada Kerja Shift dan Monoton untuk Mengurangi Kecelakaan Kerja

Kecelakaan Kerja di Industri dan Tindakan Preventif Berdasarkan Potensi Terjadinya Kecelakaan

Kecelakaan Kerja di Industri dan Tindakan Preventif Berdasarkan Potensi Terjadinya Kecelakaan

Kecelakaan Kerja dan Human Error

Kecelakaan Kerja dan Human Error

Bekerja dengan Postur Netral untuk Menghindari Penyakit Akibat Kerja

Bekerja dengan Postur Netral untuk Menghindari Penyakit Akibat Kerja

Pengukuran dan Pengendalian Faktor Ergonomi di Tempat Kerja

Pengukuran dan Pengendalian Faktor Ergonomi di Tempat Kerja

Energi dan Kelelahan Kerja

Energi dan Kelelahan Kerja